Cara Membuat Sangu Tutug Oncom


Bahan-bahan:
  • 1 mangkuk sedang nasi putih hangat
  • 100 gr oncom bandung
  • 1 sdm bawang goreng
Bumbu-bumbu:
  • 1 siung bawang putih 
  • 1 cm kencur
  • 5 buah cabai rawit
  • 1/2 sdt garam
  • 1/2 sdt gula putih
Cara membuanya:
  1. Goreng oncom hingga matang, angkat tiriskan.
  2. Haluskan semua bumbu, masukan oncom goreng dan haluskan, aduk rata.
  3. Campurkan oncom tadi dengan nasi hangat, aduk rata.
  4. Sajikan sangu tutug oncom dengan taburan bawang goreng. Kalau bisa lengkapi dengan ayam goreng, tempe goreng, selada, tahu goreng dan mentimun.

0 Response to "Cara Membuat Sangu Tutug Oncom"

Posting Komentar

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.